Kali ini saya akan membagikan daftar makanan hamster yang baik buat kesehatan hamster. Hamster di indonesia memiliki beberapa jenis seperti Hamster Syrian, Hamster Campbell, Hamster Winter White, Hamster Roborovski, Hamster Hybrid, Berikut makanan yang dapat kita berikan pada hamster kesayangan kita
Buncis
Bayam
Bunga dan daun Randa Tapak
Kemangi
Kecambah
Kembang Kol
Kubis (pemberian dengan porsi sedikit!)
Kentang (yang sudah dimasak/rebus!)
Lobak Putih
Lobak Swiss
Lobak Cina
Paprika Hijau
Paprika Kuning
Paprika Merah
Seledri
Semanggi
Selada Air
Selada Cos
Tauge
Timun
Timun Jepang
Daging sapi (rebus tanpa bumbu)
Daging ayam (rebus tanpa bumbu
Jangkrik
Plain Yogurt (tanpa gula)
Telur rebus
Tahu mentah
Ulat Hongkong
Biji Labu
Biji Wijen
Biji Melon
Beras Merah
Gandum Hitam
Kuaci
Keju (pemberian dengan porsi sedikit)
Kacang Kedelai
Kacang Tanah (tawar tidak asin)
Ketan Hitam
Oatmeal
Popcorn (tidak manis)
Pasta (yang sudah direbus atau mentah)
Roti gandum bakar
Sereal (dengan tanpa gula)
Alpukat
Biji Anggur
Biji Apel
Buah Badam
Biji Sawi
Bumbu Masak
Batang Daun Bawang
Biji-bijian dari berbagai macam buah
Bawang
Bawang Putih
Buah Citrus (termasuk Jeruk, Jeruk Keprok, Limau Keprok, Jeruk Garut, Jeruk Nipis, Jeruk Limau, Jeruk Bali dll)
Cokelat
Daging Babi
Daun Bawang
Daun Tomat
Garam
Kacang Merah
Klembak
Kembang Lonceng Kuning
Kentang mentah
Makanan kalengan yang mengandung bahan pengawet
Permen/Junk Food
Semangka
Selai Buah
Selai Kacang
Sosis
Terong
Setiap kali ingin mengenalkan makanan baru pada hamster, lakukan secara sedikit demi sedikit untuk mencegah agar hamster tidak mengalami gangguan pencernaan. Sekian daftar makanan yang baik buat hamster. Semoga hamster kalian menjadi hamster yang sehat dan semakin menggemaskan.
Daftar Makanan Untuk Hamster
Sayur-sayuran:
BrokoliBuncis
Bayam
Bunga dan daun Randa Tapak
Kemangi
Kecambah
Kembang Kol
Kubis (pemberian dengan porsi sedikit!)
Kentang (yang sudah dimasak/rebus!)
Lobak Putih
Lobak Swiss
Lobak Cina
Paprika Hijau
Paprika Kuning
Paprika Merah
Seledri
Semanggi
Selada Air
Selada Cos
Tauge
Timun
Timun Jepang
Daging:
BelalangDaging sapi (rebus tanpa bumbu)
Daging ayam (rebus tanpa bumbu
Jangkrik
Plain Yogurt (tanpa gula)
Telur rebus
Tahu mentah
Ulat Hongkong
Makanan lainnya yang dapat diberikan pada hamster :
Biji RamiBiji Labu
Biji Wijen
Biji Melon
Beras Merah
Gandum Hitam
Kuaci
Keju (pemberian dengan porsi sedikit)
Kacang Kedelai
Kacang Tanah (tawar tidak asin)
Ketan Hitam
Oatmeal
Popcorn (tidak manis)
Pasta (yang sudah direbus atau mentah)
Roti gandum bakar
Sereal (dengan tanpa gula)
PENTING!!!!!!!!
Berikut ini adalah beberapa makanan yang tidak boleh di berikan kepada hamster karena dapat membuat hamster terkena penyakit atau bahkan mati.!!Berikut daftarnya :
AcarAlpukat
Biji Anggur
Biji Apel
Buah Badam
Biji Sawi
Bumbu Masak
Batang Daun Bawang
Biji-bijian dari berbagai macam buah
Bawang
Bawang Putih
Buah Citrus (termasuk Jeruk, Jeruk Keprok, Limau Keprok, Jeruk Garut, Jeruk Nipis, Jeruk Limau, Jeruk Bali dll)
Cokelat
Daging Babi
Daun Bawang
Daun Tomat
Garam
Kacang Merah
Klembak
Kembang Lonceng Kuning
Kentang mentah
Makanan kalengan yang mengandung bahan pengawet
Permen/Junk Food
Semangka
Selai Buah
Selai Kacang
Sosis
Terong
Setiap kali ingin mengenalkan makanan baru pada hamster, lakukan secara sedikit demi sedikit untuk mencegah agar hamster tidak mengalami gangguan pencernaan. Sekian daftar makanan yang baik buat hamster. Semoga hamster kalian menjadi hamster yang sehat dan semakin menggemaskan.
Tag :
Lifestyle
0 Komentar untuk "Daftar Makanan Yang Baik Untuk Hamster"