Teknologi Informasi Dan Gadget

Process Device, Input Device, Dan Output Device.

Pengertian Process Device


Process device berfungsi untuk mengelola data atau memproses data pada komputer. Yang dimaksud process device adalah komponen – komponen yang berada dalam CPU, seperti Procesor, RAM, VGA, dll.
Berikut pengertian dari masing – masing komponen

1. Procesor

Procesor adalah inti dali komputer, atau otak pada komputer yang memproses data dari keseluruhan komponen komputer. Jadi jika tidak ada Procesor maka komputer tidak akan bisa bekerja.

2. RAM

RAM (Random Acses Memory) adalah alat yang berfungsi untuk menyimpan data sementara pada saat komputer dihidupkan.

3. VGA

VGA (Video Grapich Adapter) adalah alat yang berfungsi untuk menampilkan gambar pada monitor. Ada 2 Jenis VGA yaitu:
a. VGA OB atau On Board yaitu VGA yang sudah ada atau yang sudah menyatu pada Mainboard.
b. VGA AOC atau Add On Card yaitu VGA Tambahan yang sering di sebut dengan VGA Card yang di pasang pada PCI Express

itu lah yang dimaksud dengan Procces Device, bagi yang ingin bertanya silahakan berkomentar di bawah ini. Dan bagi yang ingin meneruskan. Silahkan pilih materi di bawah ini :

Selanjutnya

1. Input Device
2. Process Device
3. Output Device
Tag : Computer
0 Komentar untuk " Process Device, Input Device, Dan Output Device."

Back To Top